Pelayanan Dukcapil Tebo Hadir di Desa Perintis Jaya
Tebo – Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Kabupaten Tebo melaksanakan kegiatan pelayanan administrasi kependudukan di Desa Perintis Jaya, Kecamatan Rimbo Bujang, pada Senin, 19 Januari 2026. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Aula Desa Perintis Jaya dan disambut antusias oleh masyarak...